World Stroke Day 2022

Dalam memperingati World Stroke Day tahun 2022,  Bagian/KSM Neurologi Fakultas Kedokteran Universitas Sam Ratulangi/ RSUP Prof. DR. R. D Kandou Manado bekerja sama dengan Instalasi Promosi Kesehatan dan Pemasaran Rumah Sakit Umum Pusat Prof. Dr. R.D. Kandou, mengadakan podcast dengan Read more

Lepas Sambut 16 Oktober 2022

Dalam rangka melepas dokter spesialis Neurologi baru dan menyambut peserta PPDS Neurologi FK Universitas Sam Ratulangi yang baru, Bagian Neurologi FK UNSRAT mengadakan acara lepas sambut yang diadakan di Manado Convention Center, tanggal 16 Oktober 2022. Selamat atas pelantikan : Read more

MONTAGE-3

Bagian/KSM Neurologi FK Unsrat/RSUP Prof. R.D. Dr. Kandou Manado mengadakan Hands-On Training In General Electroencephalography-3 dengan tajuk Montage-3. Hands on akan dilakukan secara online dan dibagi menjadi 2 bagian, Basic I yang akan diadakan tanggal 9 Oktober – 22 Oktober Read more

Hasil Akreditasi LAM-PTKes September 2022

Salam sejahtera bagi kita semua. Puji syukur kami panjatkan kepada Tuha Yang Maha Esa atas serangkaian kegiatan akreditasi LAM-PTKes yang telah dilaksanakan di Bagian/KSM Neurologi Fakultas Kedokteran Universitas Sam Ratulangi/BLU RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado pada tanggal 17-19 Read more

Selamat Datang Batch XXI

Selamat datang kepada para residen baru yang diterima di Bagian/KSM Neurologi FK Unsrat/BLU RSUP Prof. R. D. Kandou Manado : 1. dr. Vinson Hartoyo 2. dr. Bryan Horiando 3. dr. Evita Jodjana 4. dr. Christinawati Angelita Pusparani 5. dr. Patricia Read more

Duka Cita untuk dr. Leopold Pondaag

Bagian Neurologi Fakultas Kedokteran Universitas Sam Ratulangi mengucapkan duka cita yang teramat dalam atas meninggalnya dr. Leopold Pondaag. Semoga amal ibadah Beliau diterima oleh Tuhan Yang Maha Esa dan keluarga yang ditinggalkan diberikan kekuatan, ketabahan dan kesabaran. Selamat jalan dr. Read more

World’s Purple Day

Dalam rangka memperingati World’s Purple Day, Divisi  Epilepsi Departemen Neurologi FK UNSRAT / RSUP Prof. Dr. R.D. Kandou telah menyelenggarakan acara webinar mengenai Epilepsi dengan Topik “Kuat dan Maju Bersama Epilepsi” pada tanggal 9 April 2022. Semoga dapat bermanfaat bagi Read more