Aug
16
Tindakan Prosedur Diagnostik Serebral DSA Pertama di RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado
Salam sejahtera bagi kita semua. Pada hari ini Divisi Neurologi Intervensi Bagian/KSM Neurologi FK Unsrat/RSUP Prof. Dr. R.D Kandou telah melakukan prosedur serebral DSA (Digital Subtraction Angiography) untuk pertama kali di Manado. Prosedur ini dilakukan oleh dr. Gilbert Tangkudung, Sp.S, FINS Read more